­
­

are you beautiful ?

May 30, 2015
Aku seorang Beauty Blogger, bukan berarti harus "cantik". Walau pada dasar nya pasti orang akan bilang, "semua wanita itu terlahir cantik". Setuju ? Benar ? mungkin beberapa dari kamu akan setuju dengan omongan itu. Menurut ku, itu bullshit di era modern seperti ini. Kita bisa saja bilang "semua wanita lahir cantik" tapi saat kita pergi keluar kita masih bisa omongin orang yang eyeliner...

Read More...

  • Share:

Tokyo Belle Eyelash Extension

May 15, 2015
Aku sempat ragu untuk melakukan eyelash extension karena sering denger itu bisa menganggu pertumbuhan bulu mata asli kita, bahkan ada yang sampai tidak tumbuh lagi. Sampai akhirnya aku iseng untuk apply di Kawaii Beauty Japan untuk mencoba Eyelash Extension dari Tokyo Belle. Akhirnya pada tanggal 29 April 2015 aku mendapatkan jadwal untuk Eyelash Extansion di Tokyo Belle. Tokyo Belle sendiri datang langsung dari...

Continue Reading

  • Share:

Make Up For Ever Artist Shadow

May 15, 2015
Make Up For Ever Indonesia, salah satu brand besar dan juga paling disayangi para makeup artist ini selalu memberikan kualitas yang sebanding dengan nama mereka “Proffesional”. Mei 2015, MUFE meluncurkan salah satu produk andalan mereka yaitu Artist Shadow. Artis Shadow dengan pilihan 175 warna dan juga berbagai finish Matte, Metallic, Diamond, Iridescent dan Satiny ini bisa kamu gunakan sebagai Eye Shadow, Hair Chalk,...

Continue Reading

  • Share: